Kuota Internet malam smartfren dari jam berapa sampai jam berapa sih sebenarnya?
Hal tersebut mungkin sering di tanyakan bagi pengguna smartfren baru atau yang baru saja mengetahuinya. karena memang kuota internet malam ini biasanya didapatkan ketika membeli internet volume smartfren.
Lalu sebenarnya waktu penggunaan kuota malam itu dari jam berapa sampai jam berapa sih? Tapi tunggu dulu, sebelum saya menjawab pertanyaan tersebut, saya tidak hanya akan mengulas mengenai jam kuota internet malam smartfren saja
Namun juga membahas tentang pengertian, kegunaan dan juga harga serta cara membelinya. jika kamu punya kuota internet tapi tidak bisa digunakan baca tips mengatasi Smartfren tidak konek internet
Huh kok berantakan banget tulisanya sih hehe. oke harap maklum yang penting kamu paham setelah membaca artikel ini dengan seksama.
Penjelasan Kuota Internet Malam Smartfren
Kuota Malam Smartfren merupakan kuota internet yang hanya bisa di gunakan pada waktu tertentu saja, jam berapa itu?kuota malam Smartfren hanya bisa di gunakan di jam 01.00 - 04.59 WIB saja. sehingga kuota ini tidak bisa di gunakan di luar jam tersebut. Dengan durasi yang sangat mepet tentunya kuota jenis ini memiliki kelebihan dan kekurangan, mari kita bahas di next sub judul.
1. Kelebihan Kuota Malam Smarfren
Pasti dari kalian penasaran kan apa kelebihan kuota ini kan, yups kelebihannya jika di lihat dari harga kuota ini terbilang cukup murah, bayangkan hanya dengan 30 ribu saja kamu sudah bisa mendapatkan 10GB, lihat harga di bawah artikel (sub judul nomor 3)Dengan kuota yang cukup banyak dan harga murah serta waktunya mepet, maka di pastikan kuota ini cocok bagi yang suka download file besar. misalnya, seperti aplikasi atau file-file iso yang ukurannya bisa bergiga-giga.
2. Kekurangan Kuota Malam Smartfren
Untuk kekurangan dari kuota internet malam telkomsel ini tentu ada dan bisa di tebak yaitu durasinya yang sangat sedikit hanya sekitar 4 Jam saja.dengan waktu yang sesingkat ini tidak cocok jika digunakan sebagai kuota utama yang standby 24 Jam untuk kegiatan chatting. cocok nya buat download file atau jika kamu mau upgrade aplikasi di playstore
Jadi ya kalau mau download harus cari koneksi yang bagus biar lancar.
Jadi ya kalau mau download harus cari koneksi yang bagus biar lancar.
Jadi kuota ini tidak cocok bagi yang membutuhkan koneksi internet 24 Jam. dan kuota internet ini paling cocok jika hanya digunakan untuk kuota ke dua atau kuota untuk download, misalnya.
3. Cara Beli dan Harganya
Untuk cara mendapatkan kuota internet malam ini sebenarnya ada dua opsicara yang pertama, kamu bisa mendapatkanya ketika membeli paket utama. karena biasanya ketika kamu membeli kuota smartfren biasa kamu akan mendapatkan pula kuota internet malam. misalnya kuota volume smartfren.
Cara yang kedua sesuai dengan info pada aplikasi mysmartfren, kamu cukup menekan kode *123*3*7*4# dan harganya 100ribuan saja untuk satu bulan
Nah itulah penjelasan mengenai kuota malam smartfren dari waktu penggunaan, harga bahkan kelebihan dan kekurangan sudah saya rangkum di artikel ini.